HTC Desire 826

gadgetsquad.id.id – Selain Desire 320, HTC juga meluncurkan produk lainnya dikelas menengan HTC Desire 826, 64-bit meluncur di CES 2015 dan Tersedia di Indonesia

Desire 320 dibekali layar 1920×1080 5,5 inci, chipset Qualcomm Snapdragon 615 64-bit (CPU clocking 1.7GHz), 2GB RAM, kamera belakang 13MP, kamera UltraPixel di bagian depan, dan baterai 2,600mAh.

Menjalankan Android 5.0 dengan HTC Sense , HRC Desire 826 juga benamkan HTC BoomSound (Dolby Audio) serta HTC EYE Experience, software untuk mengoptimalkan kamera ponsel.

Sayangnya belum diketahui harganya hingga saat ini, namun akan melakukan debut pertama di kawasan Asia-Pasifik, mungkin termasuk Indonesia pada akhir bulan ini.