GadgetSquad.ID – Hp Xiaomi memang begitu menggoda, padahal harganya jika kamu belanja langsung ke pusat hape seperti Roxy Mas, nggak murah-murah banget.
Contohnya, Xiaomi Redmi 5 Plus, saat pertama kali diperkenalkan dan dijual secara resmi di berbagai on line shop, harganya untuk tipe RAM 4GB dengan Memori 32GB, dilego Rp2.699.000. Tapi saat beli di Roxy Mas, kamu harus menyiapkan dana Rp 3 jutaan.
Nah bagi kamu yang memang masih mencari hp Xiaomi, berikut bocoran harga dari pedagang di Roxy Mas. Cekidot!!!
Xiaomi Garansi Resmi
Seri REDMI 5A RAM 2GB, Memori 16GB : Rp 1.300.000 (ALL WARNA)
Seri REDMI 5 RAM 3GB, Memori 32GB : Rp 2.145.000 (GOLD/GREY)
Seri NOTE 5A Prime RAM 3GB, Memori 32GB : Rp 2.125.000 (GOLD/GREY/ROSE)
Seri REDMI 5 Plus RAM 3GB, Memori 32GB : Rp 2.500.000 (GOLD)
Seri REDMI 5 Plus RAM 4GB, Memori 64GB : Rp 3.000.000 (GOLD)
Xiaomi Garansi Distributor
Seri REDMI 4A RAM 2GB, Memori 16GB : Rp 1.175.000 (GOLD/ROSE)
Seri REDMI 4X RAM 2GB, Memori 16GB : Rp 1.190.000 (GREY)
Seri REDMI 4X RAM 2GB, Memori 16GB : Rp 1.495.000 (BLACK)
Seri REDMI 4X RAM 2GB, Memori 16GB : Rp 1.470.000 (GOLD)
Seri REDMI 4X RAM 3GB, Memori 32GB : Rp 1.770.000 (GOLD/ROSE)
Seri REDMI 5X RAM 4GB, Memori 64GB : Rp 2.925.000 (GOLD)
Seri NOTE 4X RAM 3GB, Memori 32GB : Rp 1.945.000 (BLUE)
Seri NOTE 4X RAM 3GB, Memori 32GB : Rp 1.945.000 (GREEN)
Seri NOTE 5A RAM 2GB, Memori 16GB : Rp 1.435.000 (GOLD)
Seri NOTE 5A RAM 2GB, Memori 16GB : Rp 1.445.000 (GREY)
Seri NOTE 5A RAM 4GB, Memori 64GB : Rp 2.230.000 (GOLD)
Seri NOTE 5A RAM 3GB, Memori 32GB : Rp 1.940.000 (GOLD)
Perlu dicatat, data di atas adalah harga modal para pedagang Roxy Mas. Jadi saat membelinya langsung, kemungkinan harganya bakal ada kenaikan. Untuk kenaikannya sendiri, tentu setiap pedagang punya batasnya masing-masing. Hanya saja dari pengalaman, biasanya di awal pedagang akan menaikan harga sekitar 100 ribu.